Port-au-Prince

Citra satelit kota Port-au-Prince

Port-au-Prince, dengan penduduk lebih kurang 846.200 jiwa (1995), yaitu ibu kota Haiti. Kota ini terletak di Teluk La Gonave.

Kota ini didirikan pada tahun 1749 oleh pemilik perkebunan gula Perancis. Lalu pada tahun 1770 menjadi ibu kota. Pada tahun 1804 menjadi ibu kota Haiti merdeka.



Sumber :
id.wikipedia.org, andrafarm.com, kategori-antropologi.pahlawan.web.id, wiki.edunitas.com, dsb.